Revival Meeting Jogja “The Sound of Revival”, Memanggil Generasi Pembebas

Posted

Fire Generation kembali mengadakan acara Revival Meeting. Kali ini, kota Yogyakarta menjadi tuan rumah, setelah sehari sebelumnya acara serupa digelar di Tanjung-Bentot Kalimantan. Mengambil tema “The Sound of Revival” acara Revival Meeting ini diselenggarakan. Bertempat di gereja Bethany Fresh Anointing, Yogyakarta, pukul 18.00 WIB Revival Meeting dimulai. Ibadah dibuka dengan sebuah penyembahan yang dipimpin oleh […]